B6
Profesional
Ketajaman untuk setiap detail
Tingkatkan fokus Anda selama menyelesaikan pekerjaan dengan bantuan resolusi ultra-tinggi di monitor ini. Tersedia resolusi WQHD1 hingga resolusi Ultra HD (4K2K)1 yang menghadirkan piksel empat kali lebih banyak dan lebih tajam dibandingkan Full HD.
Kerja di Depan Komputer Lebih Nyaman
Anda dapat bekerja lebih nyaman selama berjam-jam dengan monitor Acer B6 Series. Teknologi Acer ComfyView™ akan mengurangi silau pada layar dan membuatnya tetap nyaman saat Anda melihatnya. Teknologi In-Plane-Switching1 memungkinkan Anda melihat gambar yang sempurna dari sudut pandang yang lebar sekaligus meningkatkan kenyamanan dan kejelasan setiap detailnya.
Warna cemerlang
Monitor ini memiliki cakupan warna 100% sRGB1 untuk menghasilkan warna yang lebih tajam. Beberapa model dilengkapi fitur penyesuaian warna 6 axis sehingga Anda dapat menyesuaikan warna untuk mendapatkan akurasi warna yang mengagumkan.
Desain fleksibel
Temukan sudut paling nyaman untuk Anda bekerja dengan Acer ErgoStand1, dudukan yang memungkinkan Anda menyesuaikan tinggi layar, serta memiringkan dan memutar layar lebih mudah. Kelebihan lain yang dimiliki ErgoStand adalah Anda dapat menggunakannya untuk memutar layar ke mode portret.
Temukan monitor Acer yang ideal untuk Anda
Cari dan bandingkan produk berdasarkan fitur dan spesifikasi untuk menemukan monitor Acer ideal Anda
Penjualan tunduk pada Garansi Terbatas dan perjanjian Syarat & Ketentuan. Semua penawaran dapat berubah sewaktu-waktu tanpa ada pemberitahuan atau kewajiban untuk memberitahukannya dan mungkin tidak tersedia di semua lokasi ritel. Harga yang tercantum adalah harga ritel dari produsen dan dapat berbeda berdasarkan lokasi ritel. Ada penambahan pajak yang berlaku. Tidak bertanggung jawab atas harga atau kesalahan tipografi lainnya.